Text
Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia: Konsep & Kinerja
Begitu banyak pihak yang menaruh perhatian besar dalam mempelajari Manajemen Sumber Daya Manusia. Tidak hanya kalangan akademisi, praktisi bisnis, birokrat namun juga termasuk masyarakat umum. Dalam buku ini penulis menggabungkan konsep dari sisi keilmuan MSDM beserta perinciannya yang dijelaskan secara komprehensif seperti bidang e-business, stress, dan konflik. Menurut penulis, tiga hal tersebut memang tidak dapat dikesampingkan, sehingga menjadi bperlu untuk ditampilkan dan dipaparkan secara khusus dalam buku ini. Kemudian penguatan akan menjadi begitu menonjol pada saat penguatan keilmuan itu terjadi bersifat sistematis dan mendorong perluasan pemahaman secara lebih jauh dengan penempatan referensi yang lebih komplit. Dengan tujuan agar pemahaman dan penggunaan buku ini menjadi Iebih aplikatif dan realistis dalam mendukung keinginan-terbentuknya stuktur Manajemen Sumber Daya Manusia yang sesuai harapan banyak pihak.
B00031 | 658.3 FAH p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain