Dilihat dari keberadaannya, praktik manajemen hampir setua keberadaan manusia itu sendiri. Akan tetapi, sebagai sebuah disiplin ilmu, tentu ia baru berkembang beberapa abad terakhir ini. Letak urge…
Kemampuan mengelola perusahaan yang berhasil adalah penting bagi siapapun yang ingin maju pada karier mereka. Ditulis oleh Mike dan Pippa Bourne, pakar terkemuka pada bidang penilaian sebagai p…
Pemakaian teknologi informasi telah memberi warna baru pada mekanisme layanan umum yang diberikan oleh organisasi-organisasi publik sebagai organisasi yang memiliki misi dan sistem pengambilan kepu…
Semakin pesat dunia usaha yang memerlukan sumber daya manusia yang berkualitas dan professional, maka dewasa ini sangat dirasakan adanya kebutuhan akan sumber daya manusia yang cakap. Salah satu be…
Reformasi administrasi pada hakikatnya menyangkut dimensi dan spektrum yang sangat luas dan kompleks dengan tujuan yang sangat jelas, yaitu menyempurnakan performance dari birokrasi, baik dalam for…
Pembaca, calon pemimpin, atau anda yang sedang mengalami masalah kepemimpinan, buku ini dapat memberikan pilihan tepat untuk menjadi rujukan dalam mengendalikan organisasi agar tetap kompetitif. Ko…
Perkembangan ilmu administrasi negara yang dewasa ini mulai lazim disebut administrasi publik sudah demikian pesatnya. Di samping konsep-konsepnya yang makin implementatif dan tidak lagi dikaburkan…
Kasus persaingan antarorganisasi manapun selalu mengharapkan kemenangan. Bagaimana cara memenangkan persaingan diperlukan suatu keputusan yang tepat, oleh karena itu manajemen untuk pengambilan kep…
Eksekutif puncak masa sekarang sangat peduli dengan kepemimpinan abad 21 dalam organisasi global. Dalam arena global yang kompetitif dan berubah cepat, keunggulan kompetitif berkelanjutan tergantun…
Suatu organisasi didirikan untuk mencapai tujuan-tujuan para pemangku kepentingannya (stakeholders). Perubahan lingkungan internal dan eksternal organisasi yang semakin pesat dan kompleks (turbulen…
Buku ini diawali dengan menyajikan paradigm peningkatan daya saing nasional dan diikuti oleh rekonstruksi peran dan fungsi negara dalam era reformasi dan otonomi daerah, untuk mengantar pembaca leb…
Berbagai jenis bisnis yang dilakukan perseorangan atau kelompok semakin tumbuh dari hari ke hari. Pertumbuhan ini juga dibarengi dengan tantangan yang kian beragam dan menuntut tiap pelaku bisnis s…
Permasalahan Sumber Daya Manusia (SDM) adalah suatu hal sangat krusial sekali dalam pengembangan kinerja perusahaan. Akan tetapi, banyak Lembaga usaha atau perusahaan yang mengabaikan peningkatan k…
Dinamika bisnis, inovasi teknologi, kemajuan ekonomi, pertumbuhan penduduk, dan lain sebagainya telah mempostulatkan perubahan sebagai sebuah keniscayaan yang akan melanda semua aspek kehidupan ind…
Manajemen stratejik harus bermuara sebagai pengambil keputusan stratejik yang diikuti perencanaan, implementasi, serta pengawasan stratejik, supaya organisasi baik bisnis maupun publik mempunyai ke…
Buku “Manajemen Pengetahuan: Teori dan Praktik”ditulis sebagai respon dari fakta dan permasalahan yang terjadi seperti globaliasi bisnis, perampingan organisasi, dan perkembangan teknologi yang…
Manajemen strategis adalah keputusan dan tindakan manajerial terkait dengan kinerja jangka panjang organisasi. Manajemen strategis mencakup semua fungsi dasar manajemen, yaitu mulai dari merencanak…
Manajemen dan Budaya Perpustakaan, perpaduan yang saling mendukung. Manajemen lebih diarahkan kepada penerapan fungsi-fungsi manajemen pada semua jenis perpustakaan untuk mengoptimalkan keberhasila…
Seiring perubahan zaman yang mengglobal pada abad ke-21, kehidupan perkantoran pun ikut berubah. Perubahan itu terjadi hampir pada semua unsur perkantoran mulai dari bentuk organisasi, pola komunik…